Jawaban:
1. Kata umum: Warna
Kata khusus: Kuning, merah, hijau, biru, dan lain sebagainya.
2. Kata umum: Cuaca
Kata Khusus: Cuaca hujan, cerah, panas, mendung, berawan, bersalju, dan lain sebagainya.
3. Kata umum: Pakaian
Kata khusus: celana panjang, kaos, kemeja, gaun, baju, dan lain sebagainya.
4. Kata umum: Buah
Kata khusus: apel, mangga, anggur, jeruk, manggis, dan lain sebagainya.
Sesuai dengan sebutannya, kata umum bersifat tidak spesifik dan memiliki makna luas. Sedangkan kata khusus bersifat spesifik dan mengandung makna yang sesuai. Penggunaan kata khusus ditujukan agar pembaca atau pendengar lebih mudah memahami konteks kata atau peristiwa yang sedang dibahas.
Sedangkan kata umum membuat pembaca atau pendengar memilliki intepretasi makna ganda atau yang berbeda.
Jawaban:
Pemetaan kata umum menjadi kata khusus adalah proses penyesuaian dari kata-kata yang sering digunakan dalam bahasa sehari-hari ke dalam bentuk yang lebih spesifik. Proses ini sering dilakukan dalam bidang ilmu pengetahuan tertentu, seperti biologi, kimia, dan fisika, untuk membuat komunikasi lebih efisien. Kata-kata yang sering digunakan dalam bahasa sehari-hari seringkali tidak memiliki makna yang spesifik, sehingga dapat menyebabkan kesalahpahaman. Pemetaan kata umum menjadi kata khusus dapat membantu dalam menyampaikan makna yang tepat dan mengurangi kesalahpahaman.
[answer.2.content]